Daun Sukun Atasi Gagal Ginjal Tanpa Cuci Darah

Daun sukun atasi gagal ginjal tanpa cuci darahDaun Sukun Atasi Gagal Ginjal Tanpa Cuci Darah - Pada kesempatan yang lalu kita telah membahas mengenai rambut jagung yang dapat membantu mengatasi penyakit gagal ginjal dengan baik, dan kali ini giliran daun buah sukun yang tidak kalah hebat dalam mengatasi masalah ginjal bahkan tanpa cuci darah sekalipun.

Orang yang mengalami gagal ginjal pada umumnya harus "akrab" dengan dokter, kalau tidak, bahaya pasti mengancam keselamatan jiwa penderita.

Tentu saja tidak sedikit biaya yang harus di keluarkan, walau hanya sepekan sekali cuci darah dengan mengeluarkan biaya sekitar Rp 600 ribu sampai Rp 800 ribu setiap sekali cuci darah, hal itu akan membuat beban yang sangat berat bagi beberapa kalangan orang tertentu.

Kalaupun harus menjalani transplantasi ginjal, tidak semudah yang kita kira, banyak proses dan tahapan yang wajib di penuhi oleh pasien dan ginjal yang akan di cangkokkan ke pasien harus sesuai, untuk lebih lengkapnya bisa di baca di proses transplantasi ginjal.

Gagal ginjal terminal (GGT) terjadi ketika ginjal sudah tidak dapat berfungsi lagi, sehingga menyebabkan proses metabolisme tubuh terganggu. Protein, karbohidrat dan lemak tidak bisa di olah sebagaimana mestinya oleh tubuh, akhibatnya protein darah (albumin) yang seharusnya di lepaskan ginjal ke urine terhambat, awalnya sedikit namun lama kelamaan menjadi lebih banyak dan menambah parah ginjal itu sendiri.

Daun Sukun Atasi Gagal Ginjal Tanpa Cuci Darah

Kabar gembiranya adalah ada pengobatan herbal yang sangat manjur untuk mengobati penderita gagal ginjal, yaitu dengan memanfaatkan daun sukun. Saya rasa kita semua tahu daun buah sukun, tanaman ini banyak tumbuh di daerah tropis, buah sukun banyak di jual di pasar-pasar lokal dan biasanya di manfaatkan untuk jajanan atau sayur.

Dalam beberapa penelitian yang telah di lakukan di temukan bahwa daun buah sukun terdapat berbagai unsur natural yang sangat bagus untuk kesehatan organ vital manusia, daun buah sukun mengandung,

- Asam hidrosianat.

- Flavoid

- Tannin

- Aseticolin

- Riboflavin

Zat-zat tersebut memiliki sifat recovery yang sangat baik untuk ginjal. Mereka bekerja memulihkan kembali ginjal yang telah rusak sehingga di dapatkan ginjal yang sehat kembali.

Nutrisi yang terkandung di dalam daun sukun tersebut ternyata juga bisa bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung, jadi cocok sekali bagi para penderita jantung. Anda yang terkena diabetes pun juga bisa di obati dengan daun ini. Sungguh, luar biasa sekali manfaat daun sukun ini.

Pengobatan Gagal Ginjal

Lalu bagaimana cara membuat ramuan herbal untuk mengobati gagal ginjal ini? mari kita ikuti tahapan yang mudah dan singkat ini!

Caranya: Sediakan beberapa lembar daun sukun yang sudah di cuci bersih, rebus air secukupnya setelah itu masukkan daun sukun dan tunggu hingga daun hancur dan sisakan air setengahnya, lalu saring dan diamkan sampai dingin. Minumlah 2 kali sehari (pagi dan sore) sebaiknya setelah makan besar.

Setelah minum ramuan ini mungkin akan terasa sedikit nyeri tapi lama kelamaan akan hilang, terus lanjutkan karena itu proses pemulihan kondisi ginjal untuk kembali sehat lagi. Beberapa orang juga berpendapat bahwa air rebusan daun sukun juga bermanfaat untuk menurunkan gula darah dalam tubuh, sehingga gula darah tetap stabil.

Artikel lain:
Gagal ginjal sembuh dengan mengkonsumsi ikan gabus
4 Manfaat bayam merah yang patut mendapat apresiasi

Pengobatan herbal menjadi pilihan alternatif terbaik untuk mengobati suatu penyakit, selain aman, manjur dan tentu saja sangat ekonomis. Nah, kali ini kita telah mengetahui manfaat dari daun sukun untuk mengatasi gagal ginjal bahkan tanpa cuci darah sekalipun.

Semoga bermanfaat dan terima kasih



THE LANGUAGE YOU USE

Copyright © infokesehattan.blogspot.com | Powered by Blogger

Protection by DMCA.com Protection Status Protected by Copyscape